Back
27 April

Peringatan World Health Day 2021 oleh BEM KM Farmasi UGM

Pada tanggal 17 April 2021, BEM KM Farmasi UGM ikut berpartisipasi memeriahkan World Health Day 2021 dengan program kolaborasi antara Departemen Sosial Masyarakat (Sosmas) dan Departemen Urusan Internasional (DUI). Peringatan World Health Day oleh BEM KM Farmasi UGM diselenggarakan di desa mitra BEM KM Farmasi UGM, yaitu Pedukuhan Kaliwanglu Kulon, Pakem, Sleman, DIY. World Health Day diperingati pada tanggal 7 April oleh World Health Organization (WHO) setiap tahunnya dan merupakan suatu hari peringatan untuk menarik perhatian dunia agar lebih menyadari adanya masalah-masalah kesehatan global. read more

25 May

REPORT: COUNTRY CAMPAIGN MENTAL HEALTH DAY PROJECT

Hi, everyone!🙋

On March 18th 2018, International Affairs Departement of BEM KMFA UGM organized Mental Health Day Country Campaign #IPSFAPRO with theme:

“🙌Happy mind, Happy Life, Say No To Depression🙌”

This Campaign is held at Titik Nol km, Yogyakarta in order to educate the public about the importance of knowing the dangers of depression both on themselves and in the environment, the event is closed by giving milk & honey and a simple quote that contains the motivation of how to starts a day with happy mind💕 read more